Money+ Quiz: Tes Pengetahuan Memulai Usaha Baru

0
1072

Tahun Baru Resolusi Baru. Apakah resolusimu tahun ini memulai usaha baru? Atau ada keinginan memulai usaha baru di masa mendatang? Nah, sambil memikirkan usaha baru, kamu bisa banget lho mengikuti Money+ Quiz yang diadakan oleh Amartha.

Money+ Quiz kali ini akan mengetes pengetahuan kamu seputar memulai usaha baru. Apa saja do’s & don’ts yang perlu kamu ketahui dalam memulai dan menjalankan usaha.

Dapatkan hadiah 1 buah Juicer dan juga 10 Voucher Pendanaan senilai Rp100.000 untuk kamu yang berhasil menjawab semua pertanyaan dengan benar. Periode kuis mulai 12 – 28 Januari 2022. Pemenang akan diumumkan melalui email.

Yuk ikuti kuisnya sekarang juga!

Registrasi di sini

1. Dalam memulai sebuah usaha, kita perlu membuat rencana bisnis atau business plan. Manakah yang bukan elemen dalam bisnis model canvas?

2. Sebuah kondisi dimana jumlah pengeluaran yang diperlukan untuk biaya produksi sama dengan jumlah pendapatan yang diterima dari hasil penjualan disebut ....

3. Persaingan usaha yang ketat membuat seorang pelaku usaha harus memiliki Unique Selling Point (USP). Manakah yang bukan tips menentukan USP?

4. Ada banyak manfaat yang bisa didapatkan oleh para pelaku usaha yang bergabung dengan komunitas UMKM. Apa saja kah itu?

5. Dalam mulai membangun dan menjalankan usaha, pelaku usaha perlu mengetahui psikologi marketing agar usaha berjalan dengan baik. apa saja jenis-jenisnya?

6. Instagram menjadi salah satu media yang dapat dimanfaatkan pelaku usaha untuk mempromosikan produknya. Mana yang bukan tren instagram marketing 2022?

7. Sebagai pebisnis pemula, bisnis franchise merupakan salah satu bisnis yang dapat dicoba. Mengapa franchise menjadi bisnis terbaik untuk pemula?

8. Money+ mencatat setidaknya ada tiga alasan penting mengapa pelaku usaha UMKM perlu mencatat keuangan usahanya, kecuali ...

9. Dalam memulai atau menjalankan sebuah usaha, mencari partner bisnis susah-susah gampang. Manakah di bawah ini yang bukan tips mencari partner bisnis?

10. Belajar kesalahan dari orang lain perlu diketahui untuk kamu yang ingin memulai usaha. Manakah yang bukan kesalahan bisnis yang sering dilakukan UMKM di bawah ini?

Your score is

The average score is 73%

0%

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here