Money+ Quiz: Bulan Inklusi Keuangan Vol.1

8
2745

Dalam rangka merayakan Bulan Inklusi Keuangan 2021, Money+ mengajak kamu untuk mengetahui sejauh mana pengetahuan kamu mengenai inklusi dan literasi keuangan. Diketahui indeks inklusi dan literasi keuangan Indonesia adalah yang terendah di ASEAN.

Nah untuk itu Money+ menyiapkan kuis yang bisa kamu ikuti sambil menambah wawasan seputar inklusi dan literasi keuanganmu nih.

Ada 2 Smartphone, 2 Power Bank, 2 Wireless Earphone, 2 Voucher Belanja Buku senilai Rp300.000, dan 20 Voucher Pendanaan Amartha senilai Rp100.000 yang bisa kamu bawa pulang.

Kuis ini akan berlaku selama dua sesi (Vol.1 dan Vol.2) dengan pertanyaan yang berbeda. Sama seperti ujian pada umumnya, kamu bisa mempelajari materi di Blog Money+ kolom Finance. Materi seputar inklusi keuangan, literasi keuangan serta cara mengelola atau mengatur keuangan.

Pastikan kamu memahami dan mengikuti syarat dan ketentuan yang berlaku di bawah ini, ya!

Syarat dan Ketentuan

  1. Isi nama dengan nama akun Instagram pada kolom data diri
  2. Akun Instagram tidak di kunci
  3. Periode kuis sesi 1 mulai dari tanggal 14 Oktober hingga 23 Oktober 2021
  4. Pemenang sesi 1 akan diumumkan setelah kuis berakhir di Instagram Amartha
  5. Peserta sesi 1 yang telah berpartisipasi namun belum beruntung boleh mengikuti sesi selanjutnya
  6. Pemenang wajib melakukan konfirmasi hadiah paling lambat 3 x 24 jam atau hadiah dinyatakan hangus
  7. Peserta yang melakukan kecurangan akan didiskualifikasi oleh tim Money+
  8. Hadiah dikirimkan setelah semua sesi berakhir secara serentak

Good Luck!

Money+ Quiz: Bulan Inklusi Keuangan Vol.1

Daftar Dulu Guys

1 / 10

1. Ketersediaan akses pada berbagai lembaga, produk, dan layanan jasa keuangan sesuai dengan kebutuhan dan kemampuan masyarakat dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat adalah pengertian dari …

2 / 10

2. Yang mana di bawah ini yang bukan keuntungan dari inklusi keuangan …

3 / 10

3. … adalah pengertian juga kecakapan untuk mengaplikasikan pemahaman tentang konsep dan resiko, keterampilan agar dapat membuat keputusan efektif dalam konteks finansial untuk meningkatkan kesejahteraan finansial, baik individu maupun sosial, serta dapat berpartisipasi dalam lingkungan masyarakat.

4 / 10

4. Dalam menentukan sejauh mana pemahaman literasi finansial seseorang, ada 5 komponen pengukur di bawah ini. Manakah yang bukan komponen pengukur pemahaman literasi?

5 / 10

5. Dominique Broadway, perencana keuangan asal Amerika menyatakan ada empat cara untuk meningkatkan literasi keuangan. Manakah yang bukan di bawah ini?

6 / 10

6. Untuk mengukur literasi keuangan masyarakat Indonesia, OJK membuat 4 indikator tingkatan di bawah ini, kecuali …

7 / 10

7. Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan tahun 2019 menyatakan indeks literasi nasional baru … dan indeks inklusi keuangan baru … persen dari target 90 persen di tahun 2024 mendatang.

8 / 10

8. Literasi keuangan dapat dilihat dari cara mereka memahami personal finance. Ada 3 prinsip utama dalam personal finance yang berkontribusi kesuksesan mengelola uang. Apa sajakah itu?

9 / 10

9. Sebagai perusahaan finansial teknologi, Amartha turut mendorong inklusi keuangan dan literasi keuangan khususnya bagi perempuan pengusaha mikro di pedesaan melalui ...

10 / 10

10. Jasa financial planner menjadi alternatif yang dapat membantu kita dalam mengelola keuangan. Di bawah ini adalah momen yang tepat untuk menyewa jasa financial planner, kecuali …

Your score is

0%

8 COMMENTS

  1. Semoga Amartha menjadi salah satu platform Fintech yang terus berkembang usahanya dan berkontribusi dalam hal literasi dan inklusi keuangan di Indonesia,serta menjadi solusi permodalan yang menjangkau umkm ibu ibu???‍? di pelosok desa menjadikan keluarganya semakin sejahtera maju usahanya.. Terimakasih?

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here