Money+ Quiz: Bulan Inklusi Keuangan 2022

0
1161

Bulan Oktober dikenal sebagai Bulan Inklusi Keuangan, sudahkah kamu mengenal tentang BIK? Yuk, ikuti tes melalui Money+ Quiz ini untuk tahu seberapa dekat kamu dengan Bulan Inklusi Keuangan 2022!

Buktikan dengan ikutan Money+ Quiz: Bulan Inklusi Keuangan 2022 di bawah ini dan dapatkan hadiah serunya!

Menangkan satu buah Mini Oven dan 10 Bonus Pendanaan Amartha senilai Rp100.000 dengan menjawab 10 pertanyaan berikut.

Hadiah Money+ Quiz

  • 1 Mini Oven
  • 10 Bonus Pendanaan senilai Rp100.000

Informasi seputar Money+ Quiz

  • Periode kuis: 11 – 29 Oktober 2022
  • Pengumuman akan dilakukan pada tanggal 30 Oktober 2022 melalui email moneyplus@amartha.com
  • Batas klaim hadiah 31 Oktober 2022 pukul 18.00 WIB
  • Hadiah diproses selama 30 hari kerja setelah pemenang mengklaim hadiah.

Cara Ikutan Money+ Quiz

  • Isi data diri dengan jelas dan benar. Data diri yang tidak sesuai berpotensi gagal mendapatkan hadiah.
  • Jawab pertanyaan di bawah ini. Pastikan kamu menjawab benar semua, ya.

Selamat mengisi dan semoga beruntung!

432
Created on By Team Money+

Money+ Quiz: Bulan Inklusi Keuangan 2022

Isi Data Dulu, Yuk!

Format Nama: Nama - @Akun Instagram

1 / 10

Kapan Bulan Inklusi Keuangan dilaksanakan?

2 / 10

Di bawah ini adalah manfaat yang didapat apabila tercipta keuangan yang inklusif, kecuali

3 / 10

Inklusi keuangan adalah ketersediaan akses pada berbagai lembaga, produk, dan layanan jasa keuangan sesuai dengan kebutuhan dan kemampuan masyarakat dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Menurut peraturan OJK...

4 / 10

Berikut ini adalah contoh inklusi keuangan dalam kehidupan sehari-hari, kecuali:

5 / 10

Berikut ini usaha Pemerintah dalam meningkatkan Inklusi Keuangan:

6 / 10

Dalam mendukung inklusi keuangan dalam Negeri, OJK melakukan upaya yang dilakukan melalui beberapa program, yaitu:

7 / 10

Financial Stability Board (FSB) membagi fintech menjadi 4 jenis, yaitu 1) payment, clearing, dan settlement. 2) E-aggregator. 3) Manajemen risiko dan investasi. 4) ?

8 / 10

Ada dua jenis P2P Lending yang beroperasional di Indonesia, yaitu ...

9 / 10

Menyelenggarakan sistem pengaturan dan pengawasan yang terintegrasi terhadap keseluruhan kegiatan di sektor jasa keuangan adalah fungsi dari ...

10 / 10

Tema apa yang diangkat Bulan Inklusi Keuangan atau BIK 2022?

Your score is

The average score is 81%

0%

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here